Akhir-Akhir ini Sumatera Utara Dilanda Gempa Bumi yang Bertubi-tubi,sejak 16 januari 2017 lalu Sumut di Guncang 181 kali gempa susulan,dan yang paling kuat terahir tanggal 14 februari 2017 pukul 03:35:59 wib,kedalaman 10 km,(23 Km BaratDaya Kab-Deli Serdang-Sumut) sebesar 5.2 SR Menurut Hasil BMKG.
meskipun Rata-rata gempa dengan sekala kecil kita harus tetap waspada dan berhati-hati terhadap gempa.
berikut tips yang perlu kamu ketahui pada saat gempa bumi:
- Jangan panik ketika Gempa Bumi anda rasakan ushakan anda tidak panik,usahakan tetap tenang kan pikiran anda dan Berdo'a kepada allah swt,karena apabila anda panik anda akan tidak berhati-hati dalam bertindak.
- ketika Berada di Dalam GedungSaat anda berada di sebuah gedung kantor atau mall,maka segeralah anda keluar dari gedung tersebut dan mencari tempat terbuka,namun jangan Gunakan lift pada saat keluar gedung karena bisa saja tiba-tiba lift tidak berfungsi dan malah membuat anda terjebak didalam nya,itu membahayakan nyawa anda.
- Ketika Berada di Dalam Rumah/SekolahTempat Berlindung yang Tepat ketika di dalam Rumah/Sekolah adalah Meja,Anda dapat berlindung di bawah meja,karena meja dapat melindungi anda dari reruntuhan,Namun Lebih aman lagi keluar Ruangan.
- Ketika Berada di Kawasan Gunung/PantaiApabila anda berada dikawasan Gunung maka daerah tersebut rawan Longsor,sikap terbaik ada lari ke zona aman,Apabila Berada dikawasan Pantai maka segera lah cari ke dataran yang lebih tinggi,karena Beresiko Tsunami apa bila gempa tersebut diatas 7Sr.
- Ketika BerkendaraBaik nya anda Berhenti ke tepian jalan,Karena pada saat gempa anda sedang Menyetir Biasa nya Mobil Susah dikendalikan,dan banyak pengendara lain yang panik dan bisa berakibat kecelakaan.
Oke itu tadi tips yang Brother Bagikan buat semua sobat Markas Mania Semoga Bermanfaat,juga jangan lupa di share biar sobat lain nya juga tau,dan selamat dari gempa.
No comments:
Post a Comment